Zulhas Punya Jagoan Pilgub DKI Jakarta, Ini Pilihannya
"Lah, namanya demokrasi apa saja boleh kok," sebutnya.
Zulhas menambahkan PAN juga sudah mengusung beberapa kandidat cagub di Pilgub Jawa Timur (Jatim) dan Jawa Tengah (Jateng) 2024.
Pasangan itu yakni Khofifah Indar Parawansa dan Emil Dardak di Pilkada Jatim 2024.
Sementara di Pilkada Jateng 2024, PAN akan mengusung Kapolda Jateng Irjen Pol. Ahmad Luthfi.