Tentara Israel Membabi-buta, Targetkan Sekolah Safad Kota Gaza yang Tewaskan 11 Orang Sipil
Pada Juli lalu, sedikitnya 100 orang tewas dan puluhan lain terluka usai Israel menyerang Sekolah Al-Taba'een di Kota Gaza.
Tempat ini menjadi lokasi bernaung lebih dari 6.000 orang.
Baca juga: Jepang Meluncurkan Satelit Kayu Pertama di Dunia, Menguji Kesesuaian Untuk Bahan Ruang Bangunan
Berdasarkan aturan perang, penargetan fasilitas sipil bisa termasuk kejahatan perang.
Pengeboman terhadap sekolah-sekolah yang menjadi tempat pengungsian di Jalur Gaza terjadi sejak Israel melancarkan agresi pada Oktober 2023.
Baca juga: Donald Trump Mengulangi Prestasi Berusia 130 Tahun, Menjadi Presiden AS Kedua yang Memimpin Dua Kali
Imbas operasi mereka, lebih dari 40.600 orang di Palestina meninggal dan lebih dari ratusan fasilitas sipil hancur.
(***)