Pendekatan Produksi-Proteksi APRIL Group Jadi Peran Strategis Sektor Swasta dalam Perubahan Iklim
Pendekatan Produksi-Proteksi yang diterapkan APRIL Group menjadi contoh nyata bagaimana sektor swasta dapat berkontribusi dalam mitigasi perubahan iklim.
Dengan transparansi dan tanggungjawab, model ini berpotensi mendukung ekonomi hijau, melindungi keanekaragaman hayati, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
Kontribusi seperti ini membuktikan, upaya keberlanjutan bukan hanya tanggungjawab pemerintah, tetapi juga sektor swasta. Kolaborasi ini menjadi kunci penting dalam menciptakan masa depan yang lebih hijau dan berkelanjutan. ***