Menu

Niat Adopsi Anak Nikita Mirzani, Begini Penjelasan Razman Arif Nasution 

Zuratul 12 Jan 2025, 14:14
Niat Adopsi Anak Nikita Mirzani, Begini Penjelasan Razman Arif Nasution.
Niat Adopsi Anak Nikita Mirzani, Begini Penjelasan Razman Arif Nasution.

RIAU24.COM -Usai lima bulan berada di rumah aman, anak Nikita Mirzani melarikan diri dari rumah aman.

Bukan untuk pulang ke rumah, ia malah menuju ke kantor kuasa hukumnya Vadel Badjideh, Razman Arif Nasution.

Razman Arif Nasution sendiri langsung menyerahkan kembali LM ke Polres Metro Jakarta Selatan. 

Tapi akhirnya anak Nikita Mirzani dipindahkan ke RS Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur.

Selama mengurus kepindahan tempat anak Nikita Mirzani itu, Razman Arif Nasution mengatakan LM menawarkan diri untuk diadopsi menjadi anak.

"LM yang menawarkan (untuk diadopsi)," kata Razman Arif Nasution di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu (11/1/2025).

Halaman: 12Lihat Semua