Menu

Tiga Golongan ini Akan Dijamin Oleh Rasulullah Untuk Masuk Surga

Muhammad Iqbal 24 Mar 2019, 11:27
Ilustrasi
Ilustrasi

RIAU24.COM - Amalan merupakan salah satu dari banyak hal yang membuat seorang masuk surga. Karena itu, Nabi Muhammad SAW banyak mewariskan hadist yang berisikan amalan-amalan yang bisa dikerjakan selama hidup di dunia ini, sebagai bekal esok di akhirat.

Dikutip dari Bincangsyariah.com, Sabtu, 23 Maret 2019, sekecil apa pun amal kebaikan yang dikerjakan di dunia, maka akan mendapatkan balasan jua. Memperbanyak amal selama hidup di dunia tidak akan membuat seseorang menjadi rugi. Hal itulah jalan sesungguhnya menuju surga. Sebagaimana ayat di bawah ini:

وَتِلْكَ الْجَنَّةُ الَّتِي أُورِثْتُمُوهَا بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُونَ

“Itulah surga yang dikaruniakan untuk kalian, disebabkan amal saleh kalian dahulu di dunia” (QS. Az-Zukhruf : 72).

zxc1

Dalam sebuah hadist, Rasulullah mengatakan secara langsung golongan-golongan yang sudah dijamin menjadi penduduk surga. Golongan istimewa tersebut adalah sebagai berikut:

Halaman: 12Lihat Semua