Menu

Tampil di Tingkat Nasional, Azhar: Kopdagrin akan Perkenalkan Batik Kuansing

Replizar 5 Jul 2019, 18:04
Kadis Kopdagrin Drs. Azhar, MM/zar
Kadis Kopdagrin Drs. Azhar, MM/zar

Seharusnya, budaya memakai baju batik secara nasional, juga dimanfaatkan oleh para ASN Pemkab Kuansing maupun masyarakat, dengan memakai baju batik Kuansing, khususnya pada hari Jumat maupun dalam perayaan seperti Hari Jadi Kuansing, MTQ, Idul Fitri dan sebagainya.

Ketika ditanyakan, apa saja motif yang ditampilkan dalam baju batik Kuansing tersebut. Menurutnya, ada yang ber motif jalur, motif calempong, motif cipuik ba iring, motif perahu baghanduang, motif pendayung, motif paku dan sebagainya.

"Beberapa waktu lalu, kita juga sudah melakukan pelatihan tenaga pembatik sebanyak 70 Orang, dan ke depannya juga akan ada " Program Kampung Batik," pungkasnya.***


R24/phi/zar

Halaman: 12Lihat Semua