Ternyata Ada Nama Messi Jadi Alasan Griezmann Berani Hengkang Dari Atletico Madrid
"Ini adalah klub besar dan saya ingin bekerja dengan rekan-rekan setim dan untuk pelatih, bersenang-senang di luar dan di dalam lapangan, semoga bisa menghadirkan banyak kegembiraan dan menikmatinya bersama-sama," sebut Griezmann dilansir Marca.
Sebagai informasi Griezmann sudah bergabung dengan Barcelona, usai klausul rilisnya senilai 120 juta euro ditebus. Griezmann dikontrak selama lima tahun dan diamankan dengan klausul rilis sebesar 800 juta euro atau sekitar Rp 12,5 triliun.
Sebagai informasi Griezmann sudah bergabung dengan Barcelona, usai klausul rilisnya senilai 120 juta euro ditebus. Griezmann dikontrak selama lima tahun dan diamankan dengan klausul rilis sebesar 800 juta euro atau sekitar Rp 12,5 triliun.