Menu

Baru Saja Gempa Berkekuatan 5,0 Magnitudo Guncang Bengkulu, BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami

Riki Ariyanto 14 Aug 2019, 02:19
Gempa 5,0 magnitudo guncang Bengkulu, tidak berpotensi tsunami (foto/int)
Gempa 5,0 magnitudo guncang Bengkulu, tidak berpotensi tsunami (foto/int)

RIAU24.COM -  Rabu 14 Agustus 2019, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan terjadi gempa di Bengkulu. Tepatnya di Mukomuko dengan kekuatan gempa 5,0 magnitudo.

zxc1

Hal itu disampaikan BMKG lewat akun twitter resminya. Dalam keterangannya tersebut BMKG juga m3nginformasikan gempa 5,0 magnitudo di Bengkulu tidak berpotensi tsunami.

zxc2

"Gempa 5,0 magnitudo terjadi pukul 01:38 berpusat di laut 59 kilometer Tenggara Mukomuko, Bengkulu. Dengan kedalaman 17 Kilometerbisa dirasakan hingga Kota Bengkulu dan Lebong. Gempa tidak berpotensi tsunami," cuit @infoBMKG.

Hanya saja tidak diinformasikan lebih lanjut apakah gempa mengakibatkan kerusakan atau tidak.