Gara-gara Program Nuklir, Adik Presiden Iran Hassan Rouhani Dipenjara Lima Tahun
Sebelumnya Esmaili sebut pengadilan Iran telah menghukum mati seorang mantan pejabat Departemen Pertahanan yang didakwa melakukan kegiatan mata-mata untuk Amerika Serikat (AS). "Seorang mata-mata yang bekerja untuk Kementerian Pertahanan Iran dijatuhi hukuman mati atas tuduhan mata-mata untuk Amerika Serikat," ujar Esmaili seperti dikutip oleh saluran TV resmi Iran yang dilansir Sputnik.
zxc2
Baca juga: China Perluas Akses Bebas Visa untuk 9 Negara Lagi, Ucapkan Selamat Kepada Trump Atas Kemenangan
Menurut Esmaili, tiga orang lainnya dijatuhi hukuman 10 tahun penjara dengan tuduhan yang sama. Dua dari mereka dituduh menjadi mata-mata Amerika Serikat (AS) sementara seorang lainnya menghadapi hukuman penjara karena menjadi agen intelijen untuk Inggris.