Buka Kegiatan Pembinaan Kampung KB, Ini Pesan Alfedri
Pemerintah juga telah memprogramkan, bahwa dua anak cukup. Ini merupakan bagian program dari keluarga berencana, dan itu juga sesuai dengan kemampuan kita dalam menghidupi anak tersebut.
"Selain itu, pendidikan anak juga mempengaruhi kebahagian dan kesejahteraan keluarga. Oleh karena itu, saya berharap kenalilah dan bentengilah anak kita dengan ilmu agama, dimulai dari dia kecil," harap Bupati Siak tersebut.
Selain pendidikan formal maupun non formal, tambah Alfedri, pengawasan terhadap anak juga penting, seperti siapa kawan bermainnya, dimana dibermain. (R24/Lin)
"Selain itu, pendidikan anak juga mempengaruhi kebahagian dan kesejahteraan keluarga. Oleh karena itu, saya berharap kenalilah dan bentengilah anak kita dengan ilmu agama, dimulai dari dia kecil," harap Bupati Siak tersebut.
Baca juga: Sebanyak 92 Kampung Di Siak Terima Anggaran Kabupaten Berbasis Ekologi (TAKE) Untuk Karhutla
Selain pendidikan formal maupun non formal, tambah Alfedri, pengawasan terhadap anak juga penting, seperti siapa kawan bermainnya, dimana dibermain. (R24/Lin)