Kalah Dari Tuan Rumah Filipina, Tim Mobile Legend Indonesia Harus Puas Cuma Raih Perak
RIAU24.COM - MANILA- Sebagaimana diketahui, e-sport saat ini sudah resmi masuk dalam salah satu cabang olahraga yang diperlombakan dalam SEA Games 2019 di Filipina.
Baca juga: Gaji Tinggi Rizky Ridho Dapat Sorotan Media Asing, Diklaim Lebih Rendah dari Pemain Vietnam
zxc1
Baca juga: Resmi Dipecat, Segini Uang yang Dihamburkan Ten Hag untuk Belanja Pemain di Manchester United
Dilansir Media Indinesia, Senin (9/12/2019). Tim Mobile Legends Indonesia harus mengakui keunggulan tim tuan rumah Filipina dengan skor tipis 2-3 pada nomor Mobile Legends Bang Bang dalam partai grand final best of five (BO5) SEA Games 2019 yang berlangsung di Filoil Flying V Centre San Juan City, Filipina, Minggu (8/12) malam.