Menu

Tutup Tahun 2019, Yamaha Hadirkan All New XSR 155 dan WR155R di Pekanbaru

Riki Ariyanto 18 Dec 2019, 13:43
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) melalui PT Alfa Scorpii Riau-Kepri meluncurkan dua produk teranyarnya, All New XSR 155 dan WR155R di Kota Pekanbaru (foto/ist)
PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) melalui PT Alfa Scorpii Riau-Kepri meluncurkan dua produk teranyarnya, All New XSR 155 dan WR155R di Kota Pekanbaru (foto/ist)
zxc2

Dengan mesin besar Liquid cooled, 4 langkah teknologi VVA, WR155R mampu menyemburkan tenaga sebesar 12,3 KW/10.000 rpm dan torsi sebesar 14,3 Nm/ 6.500 rpm.

Ketua ITA Riau, Indra Gunawan menyampaikan, Yamaha WR155R sudah cukup mumpuni untuk para pecinta adventure dan trabas di Riau. Karena memliki cc lebih besar dan memiliki tenaga lebih baik.

Halaman: 345Lihat Semua