Kencangkan Ikat Pinggang! Ini Beberapa Tarif yang Naik Tahun 2020
Dari data yang diterima detikcom, kenaikan tarif DAMRI berkisar Rp 10.000-15.000 untuk setiap rute. Adapun rute termahal adalah rute Sukabumi-Bandara Soetta yang dipatok Rp 115.000 (sebelumnya Rp 100.000).
Harga Tiket Pesawat Tetap Mahal