Menu

Komisi V DPRD Provinsi Riau Kunker ke Pemkab Bengkalis, Ini yang Dibahas

Dahari 14 Jan 2020, 14:46
Komisi V DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan kerja ke Pemkab Bengkalis dalam rangka Koordinasi dan Singkronisasi Program Pemerintah Provinsi Riau (foto/hari)
Komisi V DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan kerja ke Pemkab Bengkalis dalam rangka Koordinasi dan Singkronisasi Program Pemerintah Provinsi Riau (foto/hari)

RIAU24.COM - BENGKALIS- Komisi V DPRD Provinsi Riau melakukan kunjungan kerja ke Pemkab Bengkalis dalam rangka Koordinasi dan Singkronisasi Program Pemerintah Provinsi Riau.

Kedatangan anggota Komisi V DPRD Provinsi Riau tersebut langsung disambut Bupati Bengkalis Amril Mukminin diwakili Sekretaris Daerah H. Bustami Hy di lantai II Kantor Bupati Jalan A. Yani Bengkalis, Selasa 14 Januari 2020.

zxc1


Hadir dalam pertemuan tersebut diantaranya, pejabat OPD Setdakab Bengkalis, Pasi Pos Kapten Inf Muhdoyo, Kasi Intelijen Kejari Bengkalis Nico Fernando, Ketua KPU Bengkalis Fadhillah Al Mausuly. Sedangkan dari rombongan Komisi V DPRD Provinsi Riau sebanyak 18 orang diantaranya Wakil Ketua  H Asri Auzar, Ketua Komisi V Eddy A Mohd Yatim, Soniwati, Hj Sulastri.
Halaman: 12Lihat Semua