Negara Lain Bakal Evakuasi Warganya Dari Wuhan, Pemerintah Sebut Tak Bisa Lakukan Tindakan Lebih Lanjut
"Kalau kita imunnya baik, kita jaga kesehatan gerakan masyarakat sehat diterapkan, virus enggak ada apa-apanya karena virus lawannya imun bukan vaksin dan bukan obat, tapi kondisi tubuh yang prima dan sehat bisa melawan virus," jelasnya.
zxc2
Terawan juga memastikan, sampai hari ini belum ada pasien yang positif terkena virus Corona di dalam negeri. Hanya saja, pihaknya telah menerima banyak laporan dari masyarakat terkait adanya terduga orang terkena 2019 nCoV Corona.
Baca juga: Mahfud Sebut Wajar Kasus Tom Lembong Dianggap Publik kriminalisasi Politik, Ini Alasannya...
"Kita sambil saya cek, jadi saya tidak hanya terima laporan, di Soekarno-Hatta ada, dan di Manado ada, tapi saya harus saya cek lagi laporannya," kata Terawan.