Panen Raya Padi di Sungai Tengah, Permintaan Petani Hanya Masalah Pengairan Sawah
Alfedri menyebut rata-rata persoalan yang dihadapi para petani di setiap kecamatan ialah mengairi areal persawahannya akibat kekurangan pasokan air, terlebih pada saat musim kemarau seperti saat ini.
Baca juga: Cooling System: Bhabinkamtibmas Polsek Kandis ajak Warga Jaga Kerukunan Jelang Pilkada Serentak 2024
zxc2
Baca juga: Gencar Cooling System Polsek Sei Mandau, Sambangi Warga Berikan Edukasi Kamtibmas Cegah Berita Hoaks
"Di Kabupaten Siak rata-rata persawahannya diatas permukaan air, namun dekat dengan Sungai Siak. Kendala kita saat ini adalah distribusi air dalam sekala besar dari sungai ke sawah, hal ini tentunya membutuhkan biaya operasional yang cukup besar. Untuk itu kita akan mengupayakan pompanisasi sebagai salah satu solusi agar sawah tetap basah," sebut Alfedri.