Menu

14 Warga Kuansing ODP Virus Corona Diisolasi

Replizar 24 Mar 2020, 14:08
Sebanyak 14 orang warga Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau yang masuk kategori Orang Dalam Pemantauan (ODP) Virus Corona (foto/ilustrasi)
Sebanyak 14 orang warga Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau yang masuk kategori Orang Dalam Pemantauan (ODP) Virus Corona (foto/ilustrasi)

RIAU24.COM - KUANSING- Sebanyak 14 orang warga Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau yang masuk kategori Orang Dalam Pemantauan (ODP) Virus Corona, saat ini sedang di isolasi secara mandiri di rumah masing-masing.

"Memang ke 14 orang warga Kuansing yang masuk kategori ODP Virus Corona tidak dirawat, tapi di isolasi secara mandiri di rumah masing masing, dan baik baik saja," ungkap Plt. Kadis Kesehatan Kuansing Helmi Ruspandi, M.Ph Melalui Kabid Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Diskes Jumardi, M.Kes ketika dihubungi Riau24.Com melalui Watshap, Selasa (24/3).

zxc1


Ke 14 warga yang terkena ODP tidak dilakukan perawatan atau pengobatan, baik di RSUD Teluk Kuantan maupun Puskesmas. Namun menurut Jumardi, hanya di isolasi secara mandiri di rumah masing masing.
Halaman: 12Lihat Semua