Menu

Ini Tips Agar Tidak Stres Menghadapi Wabah Corona

Riko 16 Apr 2020, 11:26
Ilustrasi/int
Ilustrasi/int

"Setujui waktu check-in secara teratur dan usahakan agar tetap terhubung dengan orang-orang di sekitar Anda," kata Juru Bicara Badan Amal Kesehatan Mental Mind Rose Weatherley.

Selain itu, menjaga agar tetap sibuk juga penting bagi orang dewasa dan anak-anak di rumah. 

Istirahat dari media sosial

Saat menjalani masa penguncian dan social distancing, media sosial banyak dipenuhi oleh orang-orang yang mengisi waktu mereka untuk menghilangkan kejenuhan.

Namun, tak adanya sensor di media sosial justru bisa menjadi bumerang bagi seseorang.

"Sebulan yang lalu saya mengklik tagar dan melihat semua sampah konspirasi yang tak terverifikasi. Itu membuat saya sangat cemas dan sangat putus asa," kata Alison, seorang pria dari Manchester, dilansir dari BBC.

Halaman: 123Lihat Semua