Kinerja Donald Trump Soal Penanganan Virus Corona Disorot, Barack Obama: Sungguh Kacau Balau
"Itulah kenapa, untuk pemilu nanti, saya akan menggunakan waktu yang saya punya untuk mengkampanyekan Joe Biden," lanjut Obama.
Percakapan berdurasi 30 menit tersebut dibenarkan oleh mantan-mantan staf Obama yang ikut di dalamnya. Walau begitu, jubir Obama belum menanggapi lebih lanjut soal beredarnya kritikan Obama untuk Trump.
Baca juga: Demi Brad Pitt, Wanita Ini Ceraikan Suami Miliuner Tapi Malah Berakhir Tertipu Rp 13 Miliar