Menu

Upaya Lestarikan Lingkungan KLHK Bentuk KBD dan Salurkan 3000 Bibit di Kecamatan Lubuk Dalam

Lina 11 Jun 2020, 20:05
Upaya Lestarikan Lingkungan KLHK Bentuk KBD dan Salurkan 3000 Bibit di Kecamatan Lubuk Dalam (foto/ist)
Upaya Lestarikan Lingkungan KLHK Bentuk KBD dan Salurkan 3000 Bibit di Kecamatan Lubuk Dalam (foto/ist)

zxc2

"Kami mengucapkan terimakasih kepada ibu narasumber dari staff ahli KLHK yang telah memfasilitasi program kebun bibit desa, Kita harus bangga dengan Ibu Dr. Afni Zulkifli, M.Si ini, beliau salah satu puteri daerah asal Siak yang mampu berkiprah di level kementerian sebagai tenaga Ahli. Mudah-mudahan kegiatan ini bermanfaat bagi warga kita, dimana program ini juga sejalan dengan Program Kabupaten Siak  Hijau yang telah dicanangkan ibu Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan beberapa waktu lalu" ungkap Alfedri.

Dengan adanya program KBD ini kata dia, diharapkan masyarakat akan aktif kembali menanam tanaman bermanfaat seperti buah-buahan dilingkungan pekarangan rumah. Selain itu juga menanam tumbuhan merupakan wakaf yang akan dirasakan manfaatnya bagi anak cucu kelak.

Halaman: 123Lihat Semua