Geliat Perpustakaan Aktif Kreatif Kampung Mandi Angin Bikin Alfedri Berdecak Kagum
Kampung Mandiangin ini, lanjutnya adalah kampung tua yang sudah ada sejak lama. kehidupan masyarakat dengan tatanan dan kekerabatan yang baik. Dan Kampung ini termasuk kampung adat.
"Artinya dengan adanya perpustakaan, anak-anak disini bisa menuliskan kehidupan dan perilaku maupun adat istiadat masyarakat disini. Sehingga Mandiangin bisa dikenal orang luar" harapnya.
Ia berharap budaya membaca dan menulis di Mandiangin bisa tumbuh dan berkembang sehingga SDM Mandiangin semakin meningkat dan bisa bersaing dengan daerah lain.
Ia berharap budaya membaca dan menulis di Mandiangin bisa tumbuh dan berkembang sehingga SDM Mandiangin semakin meningkat dan bisa bersaing dengan daerah lain.