Menu

Bayi Baru Lahir yang Dinyatakan Positif Covid-19 Ternyata Berdomisili di Kelurahan Ini

Ryan Edi Saputra 20 Jul 2020, 21:51
Ilustrasi
Ilustrasi

Pasien kedua yakni Tuan Y (50), warga Kelurahan Maharatu, Kecamatan Marpoyan Damai. Pasien ini juga menjalani swab massal pada 17 Juli lalu. 

"Pasien tidak ada keluhan. Pasien juga tidak ada riwayat perjalanan," jelas Dokter Mulyadi.

Pasien pertama dan kedua merupakan rekan kerja di lokasi yang sama. Namun, lokasi keduanya saling berjauhan.

Pasien positif corona ketiga adalah bayi baru lahir berusia satu hari. Menurut data ibunya, keduanya warga Kelurahan Sidomulyo Barat, Kecamatan Tampan. 

Bayi RA rujukan dari salah satu Rumah Sakit Ibu dan Anak (RSIA). Si ibu masuk rumah sakit ini pada 17 Juli lalu.

"Si ibu menjalani operasi cesar karena proses melahirkan mengalami kemacetan. Si ibu juga mengalami preeklampsia berat (PEB) yakni gangguan kehamilan berupa tekanan darah tinggi yang disertai dengan meningkatnya kadar protein dalam urine," ungkap Dokter Mulyadi.

Halaman: 123Lihat Semua