DP3AP2KB Salurkan 95 Paket Bantuan Untuk Perempuan Dan Anak Terdampak Penderita Covid-19 di Siak
"Kita patut bersyukur karena penerimanya berasal dari kategori perempuan, anak, dan lansia. Dari sekian banyak perempuan, anak, dan lansia di Kabupaten Siak ini ibuk-ibuk dan anak-anak yang termasuk dalam yang mendapat bantuan ini," ujarnya.
Sementara Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Bencana (DP3AP2KB) Provinsi Riau Tengku Hidayati Effiza mengatakan, kehadiran pihaknya adalah untuk menyampaikan bantuan dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Republik Indonesia.
"Bantuan ini dari Kementerian PPPA Pusat, di berikan kepada Pemerintah Provinsi Riau melalui Dinas P3AP2KB Provinsi Riau dengan jumlah 950 paket Se-Riau. Selanjutnya, bantuan ini di bagi kepada 10 Kabupaten/Kota dan masing-masing Kabupaten mendapat 95 paket," ucapnya.
"Bantuan ini dari Kementerian PPPA Pusat, di berikan kepada Pemerintah Provinsi Riau melalui Dinas P3AP2KB Provinsi Riau dengan jumlah 950 paket Se-Riau. Selanjutnya, bantuan ini di bagi kepada 10 Kabupaten/Kota dan masing-masing Kabupaten mendapat 95 paket," ucapnya.