Satu Warga Siak Meninggal Karena Covid-19 dan 9 Pasien Dinyatakan Sembuh, ini Rincian Datanya
RIAU24.COM - Kepala Dinas Kesehatan Riau, Mimi Yuliani Nazir menyebutkan jika satu pasien Covid-19 yang berasal dari Kabupaten Siak meninggal dunia.
"Kabar duka, penambahan 1 pasien Covid-19 yang dinyatakan meninggal dunia karena Covid-19 yaitu E (53) yang merupakan warga Kabupaten Siak," kata Mimi, Ahad, 9 Agustus 2020.
Untuk diketahui, E (53) merupakan kontak erat dari kasus terkonfirmasi Ke 455 yakni WRS (32).
Namun sebaliknya, di Riau juga terdapat penambahan 9 pasien covid-19 yang dinyatakan sembuh.
Baca juga: Kecelakaan Maut Tewaskan Sekeluarga di Hangtua, Pengendara Positif Narkoba usai Pulang Dugem
Berikut ini data pasien covid-19 yang dinyatakan sembuh dan dipulangkan.
1. Tn. MJ (40) yang merupakan warga Kota Pekanbaru.