Harga TBS Sawit di Riau Turun, Disebabkan Karena Ekspor Minyak Sawit Malaysia Turun
Sedangkan berdasarkan data Intertek Testing Services (ITS), ekspor Negeri Jiran turun 16,2% pada periode yang sama menjadi 1,22 juta ton dari bulan sebelumnya 1,45 juta ton.
"Penurunan ekspor minyak nabati hingga dobel digit ini dipicu oleh anjloknya ekspor CPO dan minyak olahannya ke berbagai pasar utama seperti Uni Eropa, China dan juga India," ujarnya.