Polres Inhil Gelar Upacara Sertijab Untuk Dua Posisi Ini
Kepada pejabat baru Kabag Sumda Kompol Rio Julius Hotman Pardede dan Kapolsek Kateman AKP Afrizal, AKBP Dian mengucapkan selamat datang ke satuan Polres Inhil.
"Segera menyesuaikan diri dan berbuatlah demi kemajuan satuan yang akan saudara pimpin dan saya yakin anda mampu melakukannya, jalin hubungan yang baik antar instansi yang ada di wilayah, jaga sinegritas Polri dan TNI, berdayakan masyarakat dan tumbuh kembangkan potensi yang ada," tutur AKBP Dian.
Kapolres Inhil juga mengharapkan kepada Pejabat baru agar mengedepankan pendekatan dalam menghadapi permasalahan sosial. Lakukan tindakan yang terukur dalam mengambil tindakan kepolisiain dan ajari anggota terkait tentang manajemen resiko.
Baca juga: Tokoh Pemuda Pulau Kijang Inhil Minta Pemerintah Cari Solusi Anjloknya Harga Kelapa dan Pinang
Kapolres Inhil juga mengharapkan kepada Pejabat baru agar mengedepankan pendekatan dalam menghadapi permasalahan sosial. Lakukan tindakan yang terukur dalam mengambil tindakan kepolisiain dan ajari anggota terkait tentang manajemen resiko.