Syarifah Sembilan Diabadikan Sebagai Nama Taman Ruang Terbuka Hijau di Sungai Apit
Sementara itu, Bupati Siak Alfedri mengatakan, Sungai Apit ini adalah bagian dari hidupnya. Ia tidak akan melupakan segala kenangannya di Sungai Apit. Sebab, Alfedri mengawali karirnya dari kecamatan yang berbatasan langsung dengan selat Melaka.
“Dulu saat pertama bertugas sebagai pegawai, di Sungai Apit inilah saya belajar membuat surat untuk pertama kalinya” kata Alfedri.
Baca juga: Polsek Siak Hulu Dekat dengan Masyarakat, Gelar Jum'at Curhat Dengarkan Keluhan dan Jalin Sinergi
Baca juga: Sebanyak 92 Kampung Di Siak Terima Anggaran Kabupaten Berbasis Ekologi (TAKE) Untuk Karhutla
Ia bilang, banyak hal yang ia pelajari di Sungai Apit, seperti praktik pengabdian pada masyarakat dan bahkan pernah menjadi juri MTQ kecamatan pada cabang pidato.