Prit, Arsenal Kontra Sheff United Babak Pertama Masih Skor Kacamata
zxc2
Arsenal sendiri telah melakoni 3 laga dengan hasil yang tidak terlalu buruk. Aubameyang dkk berhasil menang dua kali ketika melawan Fulham dan West Ham. Arsenal baru kalah sekali saat bertandang ke markas Liverpool dengan skor telak 1-3.
Baca juga: Akhirnya Buka Suara, STY Ucap Terima Kasih ke Pemain: Kita Harus Lolos ke Piala Dunai 2026
Menarik menantikan apakah babak kedua Arsenal mampu menaklukkan Sheff United atau malah sebaliknya.