Rapat Koordinasi Forum LLAJ Kabupaten Siak, Bahas Kendaraan Over Loading dan Over Dimensi
Oleh karena itu,diharapkan kesadaran masyarakat tertib akan peraturan lalu lintas dan menjadi pelopor keselamatan berlalu lintas.
kegiatan Forum LLAJ Kabupaten Siak ini dilaksanakan sebagai wahana koordinasi antar instansi penyelenggara lalu lintas dan angkutan jalan dapat diselenggarakan 1 (satu) kali setiap bulannya.
Kesimpulan rapat kali ini, Diharapkan adanya sinergitas dan koordinasi 5 Pilar sebagai penyelenggara lalu lintas dan angkutan jalan dalam menganalisis permasalahan, menjembatani, serta menemukan solusi guna mendukung terciptanya Kamseltibcarlantas di wilayah Siak.