Meghan Markle Diejek Habis-habisan Karena Pakai Gelar Kerajaan, Padahal Kemarin Ngaku Gak Ambil Pusing
zxc2
Piers Morgan, pembawa acara TV Inggris yang gencar menyuarakan ketidaksukaannya kepada Meghan, lagi-lagi mengisi kolomnya dengan kritikan akan hal terkait buku yang diluncurkan Meghan.
Piers Morgan, pembawa acara TV Inggris yang gencar menyuarakan ketidaksukaannya kepada Meghan, lagi-lagi mengisi kolomnya dengan kritikan akan hal terkait buku yang diluncurkan Meghan.
"Namun, saat harus mencambuk bukunya, nama penulis apa yang digunakan Meghan Markle? Ah, tentu saja Meghan, The Duchess of Sussex," ejeknya.
Baca juga: Pemadam Kebakaran Tak Berdaya, Api Dahsyat Los Angeles Tak Bisa Dilawan Sistem Air Apapun
Apa yang menjadikan publik amat kesal adalah saat Meghan dan Harry diwawancarai oleh Oprah Winfrey, keduanya mengaku tidak begitu memusingkan soal gelar. Meghan bahkan bersikeras bahwa gelar kerajaan tidak penting baginya, bahkan untuk putra mereka, Archie.