Audit BPK Dilampirkan, DPRD Inhu Mulai Bahas LPj Pelaksanaan APBD 2020
Pihak lain, Muhammad Syafaat, Anggota Pansus A DPRD Inhu usai pembahasan kepada awak media yang meliput jalannya pembahasan mengemukakan, pihaknya akan melakukan pembahasan dengan tiga OPD.
Dari pembahasan dengan Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKP2D) Inhu, sebanyak 15 Kepala OPD dijabat oleh Pelaksana Tugas (Plt).
Dari rencana itu pihak BKP2D Inhu telah melakukan pendataan terhadap ASN yang dapat mengikuti asesmen tersebut.
"Ya kami sudah memulai pembahasan dengan tiga OPD, yakni Disdukcapil, BKP2D dan Inspektorat," jelasnya.
Dari rencana itu pihak BKP2D Inhu telah melakukan pendataan terhadap ASN yang dapat mengikuti asesmen tersebut.