Baru Indonesia yang Pertama Torehkan Sejarah Olimpiade Seperti Ini
RIAU24.COM - Sejarah Olimpiade baru saja tercipta. Terutama dalam ajang Olimpiade Jepang 2020.
Badiminton Indonesia mencatatkan sejarah dengan memenangkan 3 kategori sekaligus dikutip dari pikiran-rakyat.com, Minggu, 25 Juli 2021.
Baca juga: Akhirnya Buka Suara, STY Ucap Terima Kasih ke Pemain: Kita Harus Lolos ke Piala Dunai 2026
Kategori itu yakni Tunggal Putra, Ganda Campuran, dan Tunggal Putri.
Pada kategori Tunggal Putra, Anthony Sinisuka Ginting meraih kemenangan atas Gergely Krausz (Hungaria) dengan skor 21-13 dan 21-8.
Pada kategori Ganda Campuran, Indonesia yang diwakili Praveen/Melati meraih kemenangan atas Mathias Christiansen/Alexandra Boje (Denmark) dengan skor 24-22 dan 21-19.
Dan kategori Tunggal Putri diwakili Gregoria Mariska Tunjung meraih kemenangan atas Thet Htar Thuzar (Myanmar) dengan skor 21-11 dan 21-8.