Dikpora Kuansing Bangun 35 SDN dan SMPN di Kuansing, Inilah Rinciannya
RIAU24.COM - KUANSING- Meskipun dimasa Pandemi Corona Virus Disease ( Covid-19), tetapi Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Dikpora) Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau masih bisa membangun dengan sumber dana berasal dari APBD Kuansing Tahun Anggaran 2021.
" Melalui APBD Kuansing Tahun Anggaran 2021 dianggarkan sebesar Rp. 9,961.240 Juta, dan kita juga memperoleh Dana Alokasi Khusus (DAK) pusat sebesar Rp. 20,7 Milyar," Ungkap Plt. Kadis Dikpora Kuansing H Masrul Hakim, S.Ag ketika dihubungi Riau24. Com.
Menurutnya, Pada Tahun Anggaran 2021 ini, Dikpora Kuansing akan melaksanakan 35 Kegiatan untuk membangun, antara lain yaitu:
1. Pembangunan Taman, Lapangan Upacara dan Pagar SDN sebanyak 10 unit, dan satu untuk SMPN,
3. Revitalisasi/ Rehabilitasi Ruang Kelas Baru (RKB) terdapat 7 SD dan satu SMPN,