Kadin Inhil akan Gelar Vaksinasi Tahap 1 untuk 1000 Orang
Selain itu, ada beberapa masyarakat yang berada di Kecamatan Tanah Merah, Kecamatan Guntung, Kecamatan Reteh akan dilaksanakan di Puskesmas setempat.
Edy menuturkan bahwa kegiatan vaksinasi gratis ini merupakan program kerja sama Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Kadin Provinsi Riau.
“Ini merupakan kerjasama OJK dan Kadin Riau,” sebutnya.
Baca juga: Tokoh Pemuda Pulau Kijang Inhil Minta Pemerintah Cari Solusi Anjloknya Harga Kelapa dan Pinang
Selain itu, Edy mengungkapkan bahwa pihaknya juga telah menggandeng beberapa organisasi untuk menyukseskan kegiatan ini.