Merasa Bersalah Karena Mengurangi Porsi Dagangannya Akibat Hampir Bangkrut, Pengusaha Asal Jepang Ini Meminta Maaf Kepada Pelanggannya
@makan_enakyo :” Harus dicontoh ???? “
@mey.willy.54 :” Jepang ni bos “
@frankyaloysius :” Kalau di sini, "banyak komplen aja lu, kl mau beli, beli, kalau ga mau sono pergi lu" “
@zakia__nurul :” Salah satu nilai kehidupan yang bisa kita ambil dari orang Jepang; kejujurannya... Meskipun tidak semua mereka seperti itu, tetapi paling tidak itulah budaya mereka di sana.. Respect ???? “
@rizal_maun :” Boro boro di sini mah, borax yang ada “