Menu

Inovasi Holistik PT RAPP, 15 Desa di Pelalawan Ikut Program Desa Bebas Api

Devi 1 Aug 2021, 11:31
Foto : Internet
Foto : Internet

Sarana Edukasi Masyarakat

Manajer Pencegahan dan Konservasi Kebakaran RAPP, Dani Sumitran mengatakan FFVP menjadi sarana edukasi sekaligus bantuan pertanian yang berkelanjutan guna menekan potensi karhutla. Grup APRIL juga telah mengumumkan periode rawan kebakaran di seluruh wilayah konsesi dan mitra pemasok di Provinsi Riau, terhitung 1 Juli hingga 30 September 2021. Hal ini seiring dengan data dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) yang memprediksi puncak kemarau terjadi di bulan Agustus.

“Meski pandemi, Grup APRIL selalu siap siaga dalam mencegah dan menangani karhutla dengan tetap menerapkan protokol kesehatan seperti anjuran pemerintah,” ujar Dani.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 567Lihat Semua