Bikin Geleng! Bocah Ini Tukarkan Ibunya dengan Jersi Lionel Messi
RIAU24.COM - Penggemar Paris Saint-Germain (PSG) dibuat geleng-geleng dengan ulah salah satu suporter cilik mereka.
Pasalnya mega bintang Lionel Messi 'dipaksa' mendapatkan tawaran dengan menukarkan jersi yang dikenakannya saat laga melawan RB Leipzig, Rabu, 20 Oktober 2021 dikutip dari kumparan.com.
Baca juga: Akhirnya Buka Suara, STY Ucap Terima Kasih ke Pemain: Kita Harus Lolos ke Piala Dunai 2026
Bocah penggemar setia PSG tersebut akan memberikan ibunya jika Messi bersedia barteran dengan jersi yang dikenakannya saat laga berlangsung.
(Foto: Suporter Paris Saint-Germain (PSG) memegang poster saat pertandingan melawan RB Leipzig di Parc des Princes, Paris, Prancis. Sumber: FRANCK FIFE/AFP)