Bikin Geleng! Bocah Ini Tukarkan Ibunya dengan Jersi Lionel Messi
"Leo, berikan saya jersimu dan saya akan memberimu ibu saya," ujar bocah tersebut.
Permintaan itu disampaikannya saat datang langsung ke stadion dengan menuliskannya di sebuah papan.
Di sebelah sang fan cilik itu ada seorang perempuan yang tidak jelas apakah ibu dari anak tersebut.
Meskipun tak ada tanggapan, laga berlangsung dengan kemenangan PSG 3-2.
Baca juga: Akhirnya Buka Suara, STY Ucap Terima Kasih ke Pemain: Kita Harus Lolos ke Piala Dunai 2026
Kala itu, Messi menjadi penentu kemenangan buat PSG. Dia mencetak dua gol yang salah satunya hadir lewat titik putih. Sementara satu gol lainnya hadir lewat Kylian Mbappe.
Sementara Leipzig menorehkan gol lewat Andre Silva (28') dan Nordi Mukiele (57').