Menu

Daya Saing Dan Kontribusi Sektor Pariwisata Terhadap Ekonomi Daerah

Replizar 21 Oct 2021, 17:30
Perahu Baghanduang
Perahu Baghanduang
Menurut Kepala Dinas Pariwisata, Kebudayaan dan Ekonomi Kreatif Kabupaten Kuantan Singingi, DR. H. Indra Swandi, ST. M.Si menyebutkan sebenarnya Kabupaten Kuantan Singingi banyak memiliki Potensi Wisata yang memiliki daya saing, seperti Obyek Wisata Air Terjun Guruh Gemurai Kasang, Air Terjun Tujuh Tingkat Batang Koban Lubuk Ambacang, Sumber Air Panas Sungai Pinang, Kawasan Rumah Adat Sentajo, Tobek Paboun, Jai Jai Raok Pangean, Danau Mesjid Kari, Festival Pacu Jalur, Festival Perahu Baghanduang, dan lain lain.

"Namun semuanya itu, tergantung bagaimana cara kita mengemasnya dalam mengelolanya, dan mempromosikan potensi Obyek Wisata tersebut, termasuk pembangunan infrastruktur pendukungnya," Ujarnya.


Kadis Pariwisata dan Kebudayaan DR H Indra Swandi ST, M Si.
Halaman: 678Lihat Semua