Detik-detik Pengunjung Mal Centre Point Medan Diduga Bunuh Diri, Kepala Bersimbah Darah
Ada pun kini pria itu telah dievakuasi oleh pihak kepolisian ke RS Bhayangkara.
Kapolsek Medan Timur, Kompol M Arifin menjelaskan, setelah melompat korban mengalami luka dibagian tubuhnya, yang mengakibatkan korban langsung meninggal dunia.
"Lukanya di kepala, tangan dan rahangnya patah," kata Arifin dikutip dari Tribun-medan.com, Selasa (9/11).
Baca juga: Mahfud Sebut Wajar Kasus Tom Lembong Dianggap Publik kriminalisasi Politik, Ini Alasannya...
Aksi bunuh diri di Centre Point mal bukan kali ini saja terjadi. Tahun 2016 kasus serupa juga pernah terjadi. Korbannya pun langsung meninggal dunia di lokasi kejadian.