Bahas Ranperda Tahun 2021, DPRD Riau Bersama Komisi dan Biro Hukum Sekdaprov Riau Gelar Rapat Kerja
Menanggapi hal-hal yang disampaikan oleh TA dari masing-masing Komisi, Ma'mun Solikhin mengatakan bahwa TA ini konsepnya sudah bagus, tetapi eksekusinya yang terkendala.
Karmila Sari menyarankan untuk mencari universitas yang bisa diajak bekerjasama dan mengundang yang membuat Naskah Akademik (NA) agar lebih kelihatan progresnya.
Baca juga: Syahrul Aidi Salurkan Dana Aspirasi Senilai Rp 46,5 Miliar untuk Bangunan Sekolah di Inhil
Diakhir rapat, Ma'mun Solikhin berharap semoga Ranperda yang digagas menjadi berkah untuk masyarakat.
"Semoga apa yang kita gagas terkait Ranperda menjadi berkah buat kita dan masyarakat Riau. Senin akan kita libatkan OPD terkait," tutupnya.