Bayi 5 Bulan Nick Cannon Tutup Usia setelah Berjuang Lawan Kanker Otak
“Akhir pekan ini, saya berusaha menghabiskan waktu paling berkualitas dengan Zen. Kami bangun pada hari Minggu dan pergi ke laut bersama,” kata Cannon.
Nick diliputi emosi saat dia menggambarkan memegang Zen untuk terakhir kalinya.
“Saya mempersiapkan hari saya seperti biasanya. Saya tidak tahu apa yang akan terjadi. Tetapi bahkan pada saat saya masuk ke dalam mobil menuju bandara, saya berbalik (untuk melihatnya).”
Hidrosefalus adalah menumpuknya cairan di dalam rongga jauh di dalam otak. Hidrosefalus ditandai dengan pembesaran kepala pada bayi.
Kelebihan cairan ini menekan dan dapat menyebabkan kerusakan otak. Kondisi ini paling sering terjadi pada bayi dan orang berusia lanjut.