Antara Jalan Malioboro dan Kerajaan Mataram Islam
Sedangkan di masa pendudukan Belanda, Jalan Malioboro menjadi jalan seremonial.
Jalan ini menjadi saksi bisu prosesi kedatangan para gubernur jenderal dan pejabat Eropa menuju kraton yang kemudian disambut oleh sultan dan para prajuritnya.
Seremonial ini punya dua tujuan yang penting bagi orang Jawa, yaitu untuk memberikan penghormatan dan untuk menjinakkan kekuasaan yang lebih besar.