Inilah 5 Teknologi Marvel di Dunia Nyata
RIAU24.COM - Film Marvel sangat populer dan digemari oleh banyak orang karena tampilan teknologi yang futuristik, ternyata teknologi tersebut sudah ada di dunia nyata dan berpotensi untuk diterapkan di masa depan!
Berikut daftar teknologi tersebut.
Jarvis ialah asisten pribadi berbasis AI, di dunia nyata, AI bisa ditemui di smartphone, diantaranya adalah Siri yang dimiliki iPhone.
Baca juga: Character.AI Hadapi Kritik Terkait Kurangnya Moderasi dan Konten Kekerasan di Chatbot Mereka
2. Jet Suit
Jet Suit ialah pakaian jet, ada di dunia nyata pertama kali pada tahun 2017 dan diperkenalkan oleh Richard Browning di acara TED talk. Dengan pakaian jet tersebut, ia berhasil terbang beberapa menit di udara