BPOM RI Stop Peredaran Kinder Joy Sampai Terbukti Aman
RIAU24.COM - Sejumlah Negara di Eropa dan barat menarik produk coklat Kinder Joy,
Hal senada dilakukan oleh BPOM RI yang menghentikan peredaran coklat tersebut karena adanya isu Salmonella!
Baca juga: Mahfud Sebut Wajar Kasus Tom Lembong Dianggap Publik kriminalisasi Politik, Ini Alasannya...
Penarikan dilakukan untuk melindungi masyarakat dan mengedepankan prinsip kehati-hatian, BPOM pun akan melakukan sampling produk secara random dan mengujinya di seluruh wilayah Indonesia tentang produk Kinder yang terdaftar.
Dijelaskan pula daftar nama Kinder yang diduga memicu salmonella di sejumlah Negara barat yaitu :
- Kinder Surprise kemasan tunggal 20 gram dan kemasan isi 3.
- Kinder Surprise kemasan 100 gram