10 Negara Didunia yang Melegalkan Ganja Medis
RIAU24.COM - Dikutip dari Mayoclinic, Senin (27/6/2022), ganja medis merupakan istilah untuk turunan dari tanaman ganja atau Cannabis Sativa.
Tanaman ini digunakan untuk meredakan gejala yang disebabkan oleh kondisi medis tertentu. Istilah ganja medis juga dikenal sebagai cannabis medis atau marijuana medis.
Ganja medis mengandung banyak senyawa aktif, paling terkenal adalah delta-9 tetrahydrocannabinol (THC) dan cannabidiol (CBD).
THC adalah bahan utama dalam ganja yang membuat orang "high" alias mabok atau melayang-layang.
Berikut 10 negara di dunia yang melegalkan ganja medis.
Negara yang Melegalkan Ganja Medis