Konsumsi 4 Jenis Makanan Ini Agar Terhindar dari Kanker Payudara
RIAU24.COM - Kanker payudara menjadi salah satu kanker paling berbahaya yang rentan menyerang perempuan. Kanker payudara terjadi ketika sel-sel pada jaringan yang ada di payudara tumbuh tidak terkendali dan mengambil alih jaringan payudara yang sehat.
Gejala kanker payudara yaitu adanya benjolan di payudara, keluarnya cairan berdarah dari puting, dan perubahan bentuk atau tekstur puting atau payudara.
Ilustrasi kanker payudara /Daherba.com
Dikutip pada Senin (22/8/2022) dari video yang diunggah akun YouTube cewekbanget, berikut 4 jenis makanan yang dapat mencegah kanker payudara.
1. Sayuran hijau