Menu

Gempa Berkekuatan 6,6 Magnitudo Mengguncang Provinsi Sichuan China

Devi 5 Sep 2022, 14:13
Gempa Berkekuatan 6,6 Magnitudo Mengguncang Provinsi Sichuan China
Gempa Berkekuatan 6,6 Magnitudo Mengguncang Provinsi Sichuan China

Beberapa menit usai gempa Magnitudo 6,8 menguncang, menurut Pusat Jaringan Gempa Bumi China, gempa kedua dengan kekuatan lebih kecil, yakni Magnitudo 4,2 dilaporkan mengguncang kota Yaan, yang terletak dekat Luding.

Belum ada laporan kerusakan maupun korban jiwa akibat gempa bumi tersebut.

Secara terpisah, laporan Badan Geologi Amerika Serikat atau USGS mencatat gempa di Sichuan itu berkekuatan Magnitudo 6,6 dan berpusat di kedalaman 10 kilometer.

Pengukuran awal oleh lembaga yang berbeda seringkali memberikan catatan yang berbeda pula. Gempa yang berpusat di kedalaman yang lebih dangkal biasanya memicu kerusakan lebih besar.
 

Halaman: 12Lihat Semua