Menu

China: AS Harus Menciptakan Kondisi Untuk Dialog dengan Korea Utara

Amastya 9 Oct 2022, 19:12
 Mao Ning, juru bicara kementerian luar negeri China /Reuters
Mao Ning, juru bicara kementerian luar negeri China /Reuters

Sementara itu, Jepang telah bereaksi keras terhadap peluncuran missil Korea Utara. Kementerian pertahanan Jepang mengutuk keras peluncuran rudal itu dan mengatakan bahwa Tokyo tidak akan mentolerir tindakan berulang oleh Korea Utara.

Kedua rudal mencapai ketinggian 100 km (60 mil) dan mencakup jangkauan 350 km. Yang pertama ditembakkan sekitar pukul 01.47 waktu setempat (1647 GMT) dan yang kedua sekitar enam menit kemudian.

(***)

Halaman: 12Lihat Semua