Son Ye Jin dan Hyun Bin Dikaruniai Anak Pertama dengan Jenis Kelamin Laki-Laki
Seperti diketahui, Hyun Bin dan Son Ye Jin menikah 31 maret 2022 di Aston House Grand Walkerhill Seoul. Pernikahan mereka hanya dihadiri oleh keluarga dan teman dekat dengan daftar tamu di bawah 200 orang.
Sebelumnya, pada 1 Januari 2021 media Dispatch mengungkap bahwa keduanya telah berpacaran selama delapan bulan. Hubungan dimulai setelah drama Crash Landing On You usai.
Baca juga: 2 Trem Bertabrakan Di Strasbourg Prancis Melukai 20 Orang, Investigasi Sedang Berlangsung